Akibat hujan deras, banjir melanda kecamatan Bayeum, Bireun
Media Humas Polri Aceh
Bireun, Bayeum , beberpa Gampong dari kecamatan bayeum di Kabupaten Bireuen terendam banjir. Akibatnya, sejumlah warga terpaksa mengungsi. Sabtu 01 / januari / 2022
kecamatan yang terendam banjir tersebut yaitu Kecamatan bayeum. titik banjir yang terdampak parah yaitu di depan kantor BKN Jln nasional Medan – Banda Aceh, banjir juga merobohkan pagar kantor tersebut,, akses lalu lintas menjadi terganggu akibat genangan air yang di perkirakan mencapai 80 cm .
menurut keterangan salah satu warga air mulai maluap saat hujan tadi malam yang cukup deras,, sekitar jam 2 : 00 dan dan sekitar jam 5 : 00 pagi barulah kami warga menyelamatkan barang rumah tangga, karna air ketika itu hampir mancapai pinggang,,
Sementara itu sejumlah kepala keluarga yang rumahnya tergenang banjir di Gampong kecamatan bayeum tersebut terpaksa mengungsi.
Sedangkan akibat banjir ini kerugian di perkirakan puluhan juta, dari beberapa desa yang terbanjir di Kecamatan bayeum kondisi air sudah mulai surrut, jika hujan tidak mengguyur kabupaten bireun,, di perkirakan besok wakga akan bisa memulai aktivitas seperti biasanya.