Danramil 0818 Ampelgading Pantau Kegiatan Vaksinasi Door to Door

Danramil 0818 Ampelgading Pantau Kegiatan Vaksinasi Door to Door

Mediahumaspolri || Malang

Bacaan Lainnya

Danramil 0818/17 Ampelgading Lettu Inf Sholeh beserta Muspika dan Nakes memantau langsung kegiatan vaksinasi door to door yang ada di wilayah Kecamatan Ampelgading Kab. Malang.

Berserta 1 orang anggota Babinsa desa Purwoharjo Serma Edi Supami, melaksanakan monitoring vaksinasi

Danramil 0818/17 Ampelgading Lettu Inf Sholeh megatakan bahwa pemberian vaksin ini merupakan upaya pemerintah dalam memutus penyebaran Covid-19.

Sementara pelibatan Babinsa dalam pendampingan terhadap kegiatan Vaksinasi merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap kemanusiaan , selain juga bentuk tanggung jawab dan kewajiban dalam ikut mendukung pencegahan dan penanggulangan penyebaran virus Covid 19 yang saat ini masih belum berakhir .

Lebih lanjut , Untuk mendapatkan suntikan Vaksinasi Covid 19 , untuk Lansia juga harus melalui proses pemeriksaan data, skrining atau pemeriksaan singkat dan dinyatakan lolos ataupun tidak ada kendala baru bisa mendapatkan vaksin Covid 19.″ ujar Danramil.(eddymhp//rlsdim)

Pos terkait