Diduga oknum Kepala Desa Baturaja kec.Waylima mark up kan anggaran dana desa.

Diduga oknum Kepala Desa Baturaja kec.Waylima mark up kan anggaran dana desa.

Pesawaran – Media humas polri Penggunaan anggaran dana desa tahun 2019 diduga oknum Kepala Desa Baturaja Amrullah,  Kecamatan Way lima, Kabupaten Pesawaran,mark up kan anggaran dana desa.

Bacaan Lainnya

Hal tersebut terungkap saat pewarta media ini dapatkan informasi berdasarkan penggunaan anggaran dana desa tahun 2019 dan berdasarkan pencocokan data APBdes Baturaja yang diduga banyak dengan syarat akan penyimpangan,” Selasa 21 2021

Anggaran Dana Desa (DD) 2019 Sebesar Rp. 1.168,452,000
Realisasi Tahap Satu (1) Rp. 233.690,400 Tanggal terima 10 April 2019

1.1. pemeliharaan sarana prasarana kebudayaan /rumah adat/ keagamaan milik desa Rp. 93.837.209
1.2. pembangunan / rehabilitasi /peningkatan/pengerasan jalan Desa
Rp. 159.500,000
1.3. pengasuhan bersama /bina keluarga balita (BKB) Rp.10.250,000

Anggaran Dana Desa (DD) 2019 Sebesar Rp. 1.168,452,000
Realisasi Tahap Dua (2) Rp. 467.380,800 Tanggal terima 10 April 2019

1.3. pemeliharaan sarana dan prasarana/rumah adat dan kebudayaan /keagamaan Rp.92.315,789 Realisasi Rp. 87.700,000

1.2. pembangunan /rehabilitasi/peningkatan prasarana jalan Desa(gorong -gorong,selokan,box/slabculvert drainase prasarana jalan lain nya Rp.338.290,000 Realisasi Rp.169,145,000
1.3. pemeliharaan jalan lingkungan permukiman/gang Rp.93.822,500
1.4 pembangunan/ rehabilitasi/peningkatan/pengadaan sarana/prasarana/alat peraga edukatif (APE) PAUD/TK/TPA/TPQ/madrasah non pormal milik Desa. Rp.138.543,600

Masyarakat yang enggan di sebut kan menjelaskan, iya betul kalaw soal di tahun 2019 ada pembukaan jalan usaha tani di Desa Baturaja tapi kami selaku masyarakat dan petani tempat pembukaan jalan untuk usaha tani kurang puas karna jalan itu gak ada pengerasan nya karna di situ jelas ada untuk pengerasan jalan kurang lebih Rp.97.000,000 yang tidak di laksana kan oleh kepala desa sampai sekarang ini

 

Terus untuk pembangunan Paud di desa Baturaja pembangunan Dua ruangan kayak nya kurang lebih 3 m x 6 m kalau dengan anggaran yang sangat besar segitu terlalu besar kalaw di liat dari bangunan nya,dan itu juga saya duga sampai sekarang untuk surat menyurat atau pun hibbah nya gak ada.

Kami masyarakat desa Baturaja kecamatan Waylima ini carut marut dan mohon kepada instansi terkait agar benar -benar mengawasi penyaluran /realisasi Dana desa (DD) di Desa kami ini

Ketika pewarta Mendatangi kantor kepala desa untuk meminta tanggapan kepada kepala Desa Baturajaamrullah tidak berada di kantor Desa saat di hubungi melalui nomor pribadi nya walaw dalam keadaan aktif tidak ada balasan

Pos terkait