Gebrakan Awal Dan Strategi Pergerakan Peningkatan Pemdapatan Asli Desa Loktoy

Media Humas Polri Banggai Laut

Berkaca dari pengalaman pergerakan Kegiatan Bumdes sebelumya kepala desa Lokotoy Hasran Nurhasi dalam hal ini sebagai Direksi dan pembina kegiatan Bumdes melakukan usaha dan upaya dalam rangka menibgkatkan pendapatan asli desa dengan melaksanakan kegaiatan BIMTEK berskala desa yang di laksanakan di ruangan BPU Desa Lokotoy.

Bacaan Lainnya

Kegiatan ini di laksanakan tepatnya hari Jumat 15/12/2023 di BPU desa lokotoy. Dalam kegiatan bimtek ini mengangkat tema ” PENGENALA BUDIDAYA PERIKANAN DAN NELAYAN ” Hadir sebagai narasumber dengan mengundang Balai penyuluhan budi daya perikanan, kegiatan ini di maksudkan agar supaya Bumdes mampu mengembangkan budidaya udang vaname ke depan sebagai unit usaha baru.

Di komfirmasi lewat whatsup kades lokotoy menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan bagaimana upaya pemerintah desa dalam menggenjot pendapatan asli desa dengan kegiatan ini saya sebagai kepala desa bisa dan mampu meningkatkan pendapatan asli desa dengan jalan membuka unit usaha baru pada Bumdes.” ( ME )

Pos terkait