Hadirkan Program Spesial Dinkominfo Ajak Pelaku UMKM Muba Makin Bertumbuh 

Hadirkan Program Spesial Dinkominfo Ajak Pelaku UMKM Muba Makin Bertumbuh

Media Humas Polri || Muba

Bacaan Lainnya

Lagi, Podcast spesial Dinkominfo Musi Banyuasin dalam rangka menyambut HUT kabupaten Muba ke 68 menghadirkan pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) sebagai komitmen dalam mendorong inklusi pelaku UMKM di kabupaten Muba.

Kali ini, Briptu Nina seorang anggota kepolisian yang juga aktif sebagai pelaku UMKM nampaknya sangat antusias dalam mempromosikan dagangannya bersama host Radio Gema Randik 97 FM Host dalam podcast Spesial Dinkominfo **Bangkit UMKM Muba**, Kamis (12/9/2024) di gedung Dinas Kominfo Muba.

Ibu dari 2 Orang anak yang memiliki suami sebagai anggota kepolisian di Muba ini,

Briptu nina dikenal sebagai Owner Manina ayam renyah memulai merintis usaha sejak masih lanjang pada tahun 2016 hingga sekarang lewat kemahirannya dalam memasak ia mampu menjual makananya hingga diluar kabupaten Muba. Nina sosok yang tidak hanya berdedikasi dalam tugas kepolisian, tetapi ia juga memiliki kepedulian tinggi terhadap perkembangan UMKM di Kabupaten Muba.

**Dukungan dari Pemerintah Daerah Muba**

“Program podcast ini adalah wujud dukungan dari pemerintah daerah di bawah komando Pj Bupati Sandi Fahlepi dalam memberdayakan UMKM di Muba. Kami berharap makanan kekinian ini dapat lebih dikenal oleh masyarakat luas,” ungkap Herryandi Sinulingga AP.

**Harga Produk yang dijualnya **

-**Fried Chicken 7k dan 8k**

-**Paket Nasi Ayam Geprek 15k**

-**Ximilu 15k**

**Homemade Frozenfood /Po**

-**Nuget ayam 50k**

-**Sosis 50k**

-**Eggrol 60k**

-**Dimsum Isi 9 (30k)**

-**Kremesan Hati Ayam (35k)**

-**Chicken bone broth (50k)**

**Healty food (po/catring)**

-**Salad sayur 20k**

-**Healtyjuice 15-25k**

Bagi yang ingin memesan bisa langsung di

*Alamat : Aspol depan pasar perjuangan

Bisa order lansung ke booth aspol depan pasar perjuangan* *Di instagram @ayam_renyahmanina @ninazabiet02* dan **WA 081368212516**

**Terima Kasih dari Kami Pelaku UMKM**

Briptu Nina juga menyampaikan rasa syukur atas dukungan pemerintah Muba dalam promosi.

Dalam sesi podcast ini, Briptu Nina dengan penuh perhatian berbagi pengalaman dan wawasan mengenai bagaimana UMKM dapat berkembang dan berkontribusi pada perekonomian lokal. Tidak hanya itu, Briptu Nina juga berbagi tips tentang strategi pemasaran, manajemen usaha, serta pentingnya dukungan dari pemerintah dan masyarakat.

“Sebagai pelaku UMKM, saya ingin menunjukkan bahwa sektor usaha ini memiliki potensi besar dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” ungkap Briptu Nina saat diwawancarai di studio radio. Ia juga memberikan tips tentang strategi pemasaran, manajemen usaha, serta pentingnya dukungan dari pemerintah dan masyarakat,

Program radio ini disiarkan secara langsung dan mendapat sambutan hangat dari pendengar, bahkan banyak yang mengapresiasi peran Briptu Nina yang tidak hanya berfokus pada tugas kepolisian tetapi juga berkontribusi pada pengembangan ekonomi lokal.

**Harapan untuk UMKM**

Program podcast “Bangkit UMKM Muba” diharapkan dapat menjadi inspirasi dan motivasi bagi para pelaku usaha kecil dan menengah di Musi Banyuasin, serta menjadi ajang promosi yang efektif untuk memperluas pasar produk-produk lokal Muba hingga ke mancanegara.(Aln)

Pos terkait