Pangkalan TNI AU Pattimura beserta Negeri – Kepala Pemerintahan Negeri Soahuku (Raja Soahuku) Mendukung Pengembangan Bandara Amahai

Pangkalan TNI AU Pattimura beserta Negeri – Kepala Pemerintahan Negeri Soahuku (Raja Soahuku) Mendukung Pengembangan Bandara Amahai.

Media Humas Polri || Ambon 18/06/2022

Bacaan Lainnya

TNI AU. Bertempat di Kantor UPBU Amahai, Komandan Lanud Pattimura Kolonel Pnb Andreas A. Dhewo, M.Sc., M.Si (Han) yang diwakili Kepala Dinas Logistik (Kadislog) Lanud Pattimura Letkol Kal Andi Muharram, S.Sos, Memenuhi undangan Kepala Unit Pelaksana Bandara Udara (UPBU) Bandara Amahai. Jumat (17/6/2022).

Kabandara Amahai Januaris Seralurin S.H., M.H dalam sambutanya mengatakan kegiatan dilaksanakan untuk melihat rencana penetapan Daerah Lingkungan Kerja (DLKr) yang menjadi bagian dari sisi udara dan sisi darat dibandara Amahai, sehingga dapat tercapai penyiapan penyusunan serta rencana dari pengembangan bandara Amahai. “Tambahnya

Tujuan dari pelaksanaan tersebut adalah untuk meningkatkan perkembangan perekonomian serta pengembangan Daerah Khususnya diwilayah Maluku Tengah.

Pada kesempatan yang sama dukungan penuh dari Bapak Raja soahuku Bapak Salmo W. Tamaela., sos untuk Pengembangan bandara di Amahai daerah Maluku Tengah

Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Pemerintah Negeri Soahuku (Raja) Salmon W Tamaela , S.Sos, Ketua Saniri Negeri Soahuku Jacob Sopacua , S.Sos, UPBU Amahai, Kakum Lanud Pattimura Kapten Sus Andro R. Pradipta, SH, Anggota Saniri Negeri Soahuku Andre Tamaela.

(SH) MHP

Pos terkait