Tampung Aspirasi Masyarakat Polres Bolmong Gelar Jum’at Curhat

Tampung Aspirasi Masyarakat Polres Bolmong Gelar Jum’at Curhat

 

Bacaan Lainnya

Media Humas polri.com – Polres Bolmong

 

Polda Sulut, Kapolres Bolmong AKBP Slamet Ramelan,SIK.SH.MH.Bersama PJU polres Bolmong menggelar kegiatan bertajuk” Jum’at Curhat”untuk mendengarkan keluhan masyarakat secara langsung di kantor kel, inobonto satu kec.bolaang,kab, bolaang Mongondow.jumat 06/01/23.

 

Kapolres Bolmong mengatakan lewat kegiatan Jum’at Curhat ini pihaknya bisa betul-betul mengetahui kondisi masyarakat di lapangan.kemudian, menurutnya hal itu bakal menjadi acuan untuk meningkatkan pelayanan kepolisian.

 

“Melalui kegiatan ini nantinya warga masyarakat bisa menyampaikan berbagai persoalan keluhan, curhatan atau saran kritik dan masukan kepada polri agar segera di Tindak lanjuti guna mewujudkan transformasi menuju polri yang presisi”ujarnya.

 

“Harapannya masyarakat tetap bersinergi dalam menghadapi perkembangan ini apabila ada permasalahan menonjol segera laporkan dan di antisipasi secara bersama Sama untuk menekan gangguan kamtibmas,”sambungannya.

 

Pada kesempatan tersebut Kapolres Bolmong juga menghimbau jika melihat peristiwa kejahatan dan kejadian Yang mengganggu situasi Kamtibmas Agar segera melapor baik melalui call center maupun petugas kepolisian terdekat.

 

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut ; Kapolres Bolmong AKBP Slamet Ramelan,SIK.SH.MH. ; Kapolsek Bolaang Iptu Bambang Agus Laksono,, Camat Bolaang Herry Damopolii,SSTP, Camat Bolaang timur di wakili kasi trantib Agus Manoppo, SH, Danramil Bolaang,PELDA , Suleman,kasat Binmas Iptu Imam Sarjono, Kasat Lantas,iptu Agus Julianto,kasi Humas, iptu Herol Mantiri,KBO intelkam,IPDA Jufri Isa,S.Psi,Para Babinkamtibmas dan Babinsa sekecamatan Bolaang dan Bolaang timur,lurah, Para Sangadi ( Kepala desa ), Tokoh Agama, tokoh masyarakat sekecamatan Bolaang dan Bolaang timur seluruhnya berjumlah ±40 orang.

 

Call,center polres Bolmong

Tel, WA,082188306997

Fandi,MENOOX, potabuga

Pos terkait